Loading Events

UNDANGAN SEMINAR HYBRID

Halo Generasi Unggul !!

Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) adalah suatu program yang memiliki manfaat positif bagi mahasiswa dari seluruh Perguruan Tinggi Negeri maupun Swasta.

Dengan mengikuti program MBKM ini, mahasiswa diberikan kesempatan untuk mengasah kemampuan sesuai bakat dan minat Mahasiswa, salah satunya dengan terjun langsung ke dunia kerja sebagai persiapan menggapai karir di masa depan.

Namun masih banyak mahasiswa yang belum memahami apa itu Program MBKM, termasuk proses pengurusannya dan proses pengisian KRS Program MBKM di Siakad saat registrasi.

Oleh karenanya, untuk memberikan pemahaman kepada kalian mahasiswa Unggul, Kampus Tangerang akan mengadakan Seminar Hybrid Akademika Series 19 dengan tema :
“Kesiapan Mahasiswa dalam Mengikuti Program MBKM” bersama para narasumber yang ahli di bidangnya

Narasumber :
🧕 Nina Nurhasanah, SE., MM
(Kepala Biro Administrasi Pembelajaran UEU)

Sub Tema :
“Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) dan Proses Pengisian KRS Program MBKM di Siakad ”

👨‍💼 Ikbal Rachmat, ST., MT
(Wadek Fakultas Ilmu Komunikasi UEU)

Sub Tema :
“Raih Magang Impian Melalui Program Magang Studi Independent Bersertifikat (MSIB)”

🧕 Dr. Ir. Rojuaniah, MM
(Kaprodi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis UEU)

Sub Tema :
“Pengelolaan Program MBKM di Fakultas Ekonomi dan Bisnis UEU”

Welcome Speech
👨‍💼 Dr. Drs. Dihin Septyanto, ME
(Direktur UEU Kampus Tangerang)

👨‍💼 Mukhamad Abduh
(Duta MBKM UEU)

Keynote Speaker :
🧕 Endah Murtiana Sari, ST., MM
(Warek 1 Bidang Pembelajaran dan Kerjasama UEU)

Moderator
👩‍💼 Dr. Noni Agustina, S.Pd., M.Pd
(Kaprodi Pendidikan Bahasa Inggris, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UEU)

MC :
👨‍💼 Andri Saputra, SE., M.Ikom
(Kabag Admisi UEU Kampus Tangerang)

Catat jadwalnya 🕜
Senin, 20 Februari 2022
Jam : 13.30 – Selesai WIB
(Seminar dilaksanakan secara Hybrid / offline dan online)

Offline : Di Kampus Tangerang lantai 5 Ruang 502-503

Online : Aplikasi Zoom (Link zoom akan dibagikan di email masing-masing setelah melakukan registrasi)

Webinar ini gratis dan terbuka untuk umum

Free E-Certificate !!

Daftar melalui link: http://bit.ly/FormulirPendaftaranSeminarHybridSeries_19

Kontak Person : 📱 08577-414141-5 /
Pak Lala (Ketua Pelaksana)

Yuk segera daftar seminarnya!!!

Ditunggu ya..