Universitas Esa Unggul melakukan Kunjungan Audiensi Penjajakan Kerjasama ke Universitas Teknologi Digital Indonesia. Jumat, Pada 31 Mei 2024. Dihadiri oleh Rektor Univeristas Teknologi Digital Sri Redjeki., S.Si., M.Kom., Ph.D,. ,Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kemahasiswaan Dr. L. N. Harnaningrum, S. Si., MT. ,Dekan Fakultas Manajemen dan Bisnis, Dara Kusumawati, S. E., M.M., dan jajarannya. Kemudian dari esa unggul dihadiri oleh Kepala Biro Kerjasama Universitas Esa Unggul, Dr. Ayu Larasati., S.Sos., M.Ikom, dan Biro Pengembangan Sumber Daya Manusia Universitas Esa Unggul Dessi Retno Wulandari., S.Psi. UTDI sangat terbuka untuk melakukan kerjasama Tri Dharma Perguruan Tinggi dan berrencana penulisan jurnal dan publikasi Jurnal Fakultas Ekonomi dan Bisnis.