[vc_row][vc_column][vc_column_text]

Skuad The Swans yang meraih Emas di Pomprov

Skuad The Swans yang meraih Emas di Pomprov

Esaunggul.ac.id, Dalam rangka Pembinaan Olahraga Mahasiswa DKI Jakarta dan Persiapan DKI Jakarta menuju POMNAS Tahun 2019, maka BAPOMI DKI Jakarta bekerjasama dengan Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi DKI Jakarta akan menyelenggarakan “Pekan Olahraga Mahasiswa Provinsi (POMPROV) Ke- VII Tahun 2018” yang akan dilaksanakan pada tanggal 22-27 Oktober 2018, di Jakarta. Untuk pelaksanaan POMPROV Ke VII tahun 2018 kali ini mempertandingkan 14 cabang olahraga,diikuti oleh 68 PT dan 1811 Mahasiswa.

Universitas Esa Unggul dalam Pomprov DKI tahun ini mengikuti 7 Cabang Olahraga , yaitu:

1.Bola Basket ( Putra dan Putri )

2.Bola Voli ( Putra dan Putri )

3.Kempo

4.Karate

5.Pencak Silat

6.Tenis Lapangan

7.Bulutangkis

Hasil Akhir dari POMPROV Ke VII DKI Jakarta, tahun 2018 ini menempatkan Universitas Esa Unggul berada diposisi 14 dengan raihan medali sebanyak 11 medali dari beberapa cabang olahraga, yaitu :

1. 1 Emas Bola Basket Putri

2. 3 Perak : a. 1 Perak dari Pencak Silat :

– Tunggal Putri : Ely Syafitri (2015-11-428)

b. 2 Perak dari Kempo

– Randori Kelas 60 kg : Zatmiko Setiawan ( 2017-0201-064)

– Randori Kelas 65 kg : Yohanes Bivarly Marung ( 2012-11-195)

3. 7 Perunggu : a. 3 Perunggu dari Karate :

– Kumite Putri – 50 kg : Delima Ramdani (2017-0102-177)

– Kumite Putra – 67 kg : Alvian Mizikri Junifar (2017-0201-066)

– Kumite Putra – 84 kg : Endika Rachmad (2018-0306-077)

b. 2 Perunggu dari Kempo :

– Randori kelas 55 kg : Ardyan Dyaz Rangkoli (2017-0801-099)

– Randori kelas 50 kg Ardyan Dyaz  (20170801099)

c. 3 Perunggu dari Tenis Lapangan :

– Tunggal Putra : Anak Agung Ngurah (2016-0401-252)

– Tunggal Putri : Angelica Irena Lontoh (2018-0701-084)

– Ganda Putra : Anak Agung Ngurah (2016-0401-252) dan
Giovanno Gamma Trevares (2017-0508-056 )

 

Pencak Silat dan Kempo Meraih Medali Perak

Pencak Silat dan Kempo Meraih Medali Perak

Dengan medali yang dikumpulkan oleh Universitas Esa Unggul, UEU berhak berada di posisi ke-14 dengan 1 emas, 3 perak dan 7 Perunggu dari 68 Tim yang beralaga di ajang Pomprov 2018. Mudah-mudahan sejumlah prestasi kembali didapatkan oleh para mahasiswa Esa Unggul. Semangat yah.

Tiga Perunggu yang disumbangkan dari Tenis Lapangan

Tiga Perunggu yang disumbangkan dari Tenis Lapangan

 [/vc_column_text][/vc_column][/vc_row]