Selasa, 07 Februari 2012

Latihan Bersama Pasukan Penyelam Khusus Angkatan Laut  RI – Armada Barat dengan Panjat Tebing HIMPALA UEU

Untuk meningkatkan keterampilan dan kemampuan  mahasiswa di lingkungan UEU, pada hari Kamis, 02 Februari 2012 berlangsung  latihan bersama  Pasukan Penyelam Khusus Angkatan Laut  RI- Armada Barat dengan Panjat Tebing HIMPALA UEU.

Latihan khusus panjat tebing ini di pimpin langsung oleh Kapten.TNI AL ES Gewis. Menurutnya latihan bersama  ini diadakan di Kampus Universitas Esa Unggul karena memiliki sarana dan prasarana cukup baik dan lengkap. Di samping itu civitas akademika Kampus Universitas Esa Unggul sangat apresiatif dan menyambut kami dengan baik dan bersahabat,” kata Kapten AL  ES Gewis. Latihan bersama ini diikuti 17 orang Pasukan Penyelam Khusus Angkatan Laut  RI – Armada Barat.

Latihan khusus sangat penting karena dapat melatih kecepatan saat turun dari helikopter pada saat penyelamatan di laut dan keterampilan penyelamatan korban dengan teknik khusus lainnya.


[line]

Read More Post
[categories include =”8″]